Pelaksanaan Peringatan Maulid Nabi SMA Negeri 52 Jakarta
Kamis, 11 November 2021 15:21 WIB
172 |
-
Pada Kamis, 4 November 2021, Rohis SMA Negeri 52 Jakarta menyelenggarakan peringatan Maulid Nabi secara virtual melalui platform Zoom Meeting dan Live Youtube. Acara ini dilaksanakan pukul 07.00 sampai dengan pukul 09.00 yang diikuti oleh seluruh siswa, guru, dan staff SMA Negeri 52 Jakarta yang beragama Islam. Dengan mengangkat tema "MESIR" yang merupakan singkatan dari "Mengetahui Sirah Rasulullah Shalallahu alaihi wasallam" SMA Negeri 52 Jakarta turut mengundang SMA Nusantara Jakarta untuk mengikuti acara. Acara tersebut juga diisi oleh materi ceramah yang disampaikan oleh Ust. Bendri J.
Komentar
×
Berhasil membuat Komentar
×
Komentar anda masih dalam tahap moderator
1000
Karakter tersisa
Jadilah yang pertama berkomentar di sini